Firman Hidup

Dalam 2 Timotius 3:16, rasul Paulus mengatakan; Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bemanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan, dan untuk mendidik orang ..
Wed, 25 Mar 2015 - 09:24

Tujuh Seri Salib

Khotbah seri salib menuju puncaknya Jumat Agung merupakan keunikan mimbar Gereja Reformasi Indonesia. Setiap tahun silih berganti, tema-tema besar tentang salib menjadi pergumulan paham keimanan. ..
Mon, 23 Feb 2015 - 11:10

Persembahanku

Ada sebuah lagu anak sekolah minggu yang terasa kurang pas syairnya, yaitu; Persembahan kami sedikit sekali. Seharusnya syair ini berbunyi persembahan kami pada hari ini. Kini beredar dua versi. ..
Fri, 6 Feb 2015 - 15:52

Hidup Berbagi Bernilai Tinggi

Alkitab mengajarkan kepada setiap orang percaya betapa bernilainya hidup berbagi. Dalam Kisah 20:35, Paulus berkata; Adalah lebih berbahagia memberi daripada menerima. Sebuah sikap yang tak lazim ..
Mon, 23 Jul 2012 - 16:02

Bahaya Rutinitas

Rutinitas bisa menjadi jebakan yang mengerikan, bahkan dalam keagamaan  sekalipun. Rutinitas kerja mampu mengi-kis habis gairah hidup seseorang sehingga tak lagi tahu mengapa harus bekerja. Dia ..
Mon, 11 Apr 2011 - 17:05

Injil Dan Kecelakaan

Pasti anda tersentak membaca judul yang dipilih. Bagaimana tidak, karena Injil yang kita pahami selalu identik dengan kesukaan bukan kecelakaan. Tentu saja anda juga tidak salah. Memang berita injil ..
Mon, 7 Mar 2011 - 12:14

Selamat Tahun Baru

Tahun Baru (1 Januari), sebagai perayaan terus melesat maju memimpin Natal (25 Desember).   Apa maksudnya? Apakah ini sebuah persaingan sehingga ada yang maju dan ada pula yang tertinggal? ..
Wed, 5 Jan 2011 - 10:44

Group

Top