Kemuliaan Kebangkitan Kristus Filipi 3:10-16 Apa keinginan terbesar Anda? Pertanyaan ini sengaja saya tanyakan, supaya kita bisa membandingkan dengan keinginan seorang rasul, yang bernama Paulus. Ia menyampaikan isi hatinya kepada jemaat di Filipi. Ia menyebutnya dengan jelas: “Yang kukehendaki ialah mengenal Dia (Kristus) dan kuasa kebangkitan-Nya […]” ..
baca lebih lanjut